Aufsatz(elektronisch)11. April 2015

TANDA DI ATAS TANDA DALAM IKLAN ROKOK A MILD (Sign beneath of sign in A Mild Cigarettes Advertisement

In: Puitika, Band 11, Heft 1, S. 94

Verfügbarkeit an Ihrem Standort wird überprüft

Abstract

This research is aim at explaining form, function, and meaning of sign in A Mild cigarette advertisement. The problems in this research are what are form, function, and meaning of sign in A Mild cigarette advertisement. The kind of research is descriptive and qualitative approach. The research data is sign in A mild cigarette advertisement in verbal and non-verbal language form. The source of data is television, internet, and story board. In analysis data, sign in a mild cigarette advertisement uses Pierce theory and Saussure theory. Then, the function of sign is described and explained uses Searle theory. Next, the meaning of sign is implemented by using Barthes theory. The result of research indicates, first there are 7 data are used form of sign in verbal language and nonverbal language. Second, there are 4 functions of sign from 5 who stated by Searle, (1) representative function includes speculation, report, showing, and saying; (2) directive function includes persuasion, suggestion, and influence; (3) expressive function includes critic, blame and disappoint; (4) co-missive function includes threaten and capable. Third, there is one meaning of sign produced includes hyper realit. Key words: sign, advertisement, and hyperrealityABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk menguraikan wujud, fungsi, dan makna tanda dalam iklan rokok A Mild. Masalah dalam penelitian ini adalah apakah wujud tanda, fungsi tanda, dan makna tanda dalam iklan rokok A Mild. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Data penelitian adalah tanda terdapat dalam iklan rokok A Mild dalam wujud bahasa verbal dan bahasa nonverbal. Sumber data penelitian adalah media televisi, internet, dan baliho. Dalam analisis wujud tanda dalam iklan rokok A Mild, digunakan teori Peirce dan Saussure. Selanjutnya, fungsi tanda dideskripsikan dan dijelaskan dengan menggunakan teori Searle. Kemudian, makna tanda diimplementasikan dengan menggunakan teori Barthes. Hasil analisis disimpulkan sesuai dengan rumusan masalah dalam penelitian, yaitu pertama ditemukan tanda menggunakan wujud tanda dalam bahasa verbal dan bahasa nonverbal. Kedua, ditemukan 4 fungsi tanda dari 5 yang dikemukakan oleh Searle yaitu, (1) fungsi representatif, yakni berspekulasi, melaporkan, menunjukkan, dan menyatakan; (2) fungsi direktif, yakni mengajak, menyarankan, dan mempengaruhi; (3) fungsi ekspresif, yakni mengkritik, menyalahkan, dan mengeluh; dan (4) fungsi komisif meliputi mengancam dan menyatakan kesanggupan. Ketiga, adanya makna tanda hiperrealitas dihasilkan dari iklan rokok A Mild. Kata Kunci: tanda, iklan, dan tanda hiperrealitas

Verlag

Universitas Andalas

ISSN: 2580-6009

DOI

10.25077/puitika.11.1.94--100.2015

Problem melden

Wenn Sie Probleme mit dem Zugriff auf einen gefundenen Titel haben, können Sie sich über dieses Formular gern an uns wenden. Schreiben Sie uns hierüber auch gern, wenn Ihnen Fehler in der Titelanzeige aufgefallen sind.